Terbaru

Selasa, Januari 25, 2011

(16) Comments

Cara Mengisi KRS Pada Academic Information System (AIS UIN JAKARTA )

INDRA - Sekedar berbagi untuk yang belum mengetahui cara mengisi KRS pada Sistem Aplikasi baru yang sedang dikembangkan oleh Tim Puskom UIN Syasrif Hidayatullah Jakarta, berikut cara-cara-nya* :

  1. Kunjungi http://ais.uinjkt.ac.id
  2. Login menggunakan Username dan Password anda
  3. Pilih menu kolom Mahasiswa lalu pilih Isi KRS, selanjutnya
  4. Pilih tahun akademik dan semester yang sesuai dengan meng-Klik tanda + disebelah kiri
  5. Klik tombol Rubah Perkuliahan untuk mengisi KRS, lalu Isi KRS sesuai dengan matakuliah yang akan di ambil.
  6. Simpan dengan mengklik tombol SIMPAN kemudian Cetak
  7. Setelah selesai klik Keluar Aplikasi
  8. Selesai dech..
Selanjutnya untuk kelengkapan database, anda diwajibkan untuk mengisi biodata lengkap dengan cara :
  1. Kunjungi http://ais.uinjkt.ac.id
  2. Login menggunakan Username dan Password anda
  3. Pilih Biodata Mahasiswa
  4. Isi Biodata anda selengkap-lengkapnya termasuk Email karena untuk pemulihan kata sandi (password)
  5. Jika telah selesai lalu Klik Keluar Aplikasi
 Untuk Lihat Videonya silahkan lihat video d bawah ini:

*) Dikutip dari http://puskom.uinjkt.ac.id

Jumlah Pengunjung Berbagai Negara

Indra's Blog Visitor
Profil Facebook Stif Blass

Sponsored Links